
Step 1
Petik daun bayam, cuci bersih.

Step 2
Didihkan air, masukkan daun bayam, angkat dan tiriskan.

Step 3
Sangrai wijen, sisihkan.

Step 4
Untuk membuat saus, campurkan semua bahan saus.

Step 5
Masukkan rebusan bayam ke dalam saus, taburi wijen dan sajikan.