- Blog
- Soto Ayam Medan

{

 | 13 Maret 2022 |
---|
Happy Ika Masita |
"Resep didapat dari hasil wawancara tetangga. Sebetulnya dari bumbu sama seperti soto ayam yang pernah saya buat, hanya saja ini ditambahkan santan."
Bahan Utama
Bumbu halus
- 180 gr bawang merah
- 70 gr bawang putih
- 2 jempol kunyit
- 1/2 ruas jari jahe
- 4 buah kemiri
- 1/2 sdt ketumbar
- 1 sdm merica
- 1/4 sdt jintan
Bumbu Pelengkap
- 2 jempol lengkuas
- 2 batang serai
- 5 lembar daun jeruk
- 200 ml santan instan
Cara Memasak Resep

Step 1
Rebus ayam hingga empuk dan buang buih kotorannya.

Step 2
Blender bumbu halus.

Step 3
Tumis bumbu hingga tanak.

Step 4
Masukkan bumbu ke dalam rebusan ayam.

Step 5
Masukkan lengkuas, serai dan daun jeruk.

Step 6
Masukkan santan dan koreksi rasa. Angkat dan sajikan.