Almond Crispy

Resep Almond Crispy

Ayu Putri Irianto

Ayu Putri Irianto

5.0

(2 Rating)

Enak banget rasanya, renyah dan kriuk.

Bahan Utama

60 gr putih telur

50 gr icing sugar

¼ sdt vanilla essence

Garam secukupnya

60 gr tepung terigu segitiga biru

45 gr margarin cair

Taburan :

Almond slice secukupnya

Alat & Perlengkapan

Spatula

Oven

Sendok

Spatula Kue

Advertisement

Cara Membuat

Mikser putih telur, gula 3 tahap, vanilla essence sampai stiff peak, lalu masukkan tepung terigu 3 tahap dan aduk balik pakai spatula.

Langkah 1

Mikser putih telur, gula 3 tahap, vanilla essence sampai stiff peak, lalu masukkan tepung terigu 3 tahap dan aduk balik pakai spatula.

Tambahkan margarin cair, aduk balik sampai rata.

Langkah 2

Tambahkan margarin cair, aduk balik sampai rata.

Pastikan margarin tercampur rata.

Langkah 3

Pastikan margarin tercampur rata.

Ambil ⅓ sdt adonan, cetak melingkar di atas kertas kue anti lengket (pakai punggung sendok).

Langkah 4

Ambil ⅓ sdt adonan, cetak melingkar di atas kertas kue anti lengket (pakai punggung sendok).

Oleskan memutar sampai membentuk lingkaran.

Langkah 5

Oleskan memutar sampai membentuk lingkaran.

Beri taburan almond slice.

Langkah 6

Beri taburan almond slice.

Lakukan sampai adonan habis.

Langkah 7

Lakukan sampai adonan habis.

Panggang dalam oven dengan suhu 160°C selama 15 menit sampai golden brown.
Angkat dan sajikan.

Langkah 8

Panggang dalam oven dengan suhu 160°C selama 15 menit sampai golden brown. Angkat dan sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement