Arabic Paratha Kinca Gula Merah #JagoMasakMinggu5

Resep Arabic Paratha Kinca Gula Merah #JagoMasakMinggu5

Vina Harahap

Vina Harahap

4.0

(17 Rating)

Paratha dijodohkan dengan si manis yang biasanya dengan si gurih

Bahan Utama

Bahan Paratha :

250 gr tepung terigu

3/4 sdt garam

3 sdm mentega cair/minyak samin

150-170 ml air hangat

Bahan Kinca :

150 ml santan

30 gr gula merah

1 sdm gula pasir

1 lembar daun pandan

Sedikit garam

1/2 sdm tepung maizena, larutkan dengan air

Alat & Perlengkapan

Plastic Wrap

Pisau

Pisau Roti

Advertisement

Cara Membuat

Campur dalam wadah tepung terigu, garam, mentega cair, tambahkan air hangat secukupnya sampai dirasa pas adonannya. Ulen dengan tangan selama 5 menit, bulatkan tutup dengan plastic wrap, diamkan selama 3 jam

Langkah 1

Campur dalam wadah tepung terigu, garam, mentega cair, tambahkan air hangat secukupnya sampai dirasa pas adonannya. Ulen dengan tangan selama 5 menit, bulatkan tutup dengan plastic wrap, diamkan selama 3 jam

Setelah 3 jam, oles tangan dengan minyak, ulen kembali selama 2 menit. Adonan akan lebih lentur

Langkah 2

Setelah 3 jam, oles tangan dengan minyak, ulen kembali selama 2 menit. Adonan akan lebih lentur

Bagi 4 bulatan, oles dengan minyak, tutup dengan plastic wrap, diamkan kembali selama 30 menit

Langkah 3

Bagi 4 bulatan, oles dengan minyak, tutup dengan plastic wrap, diamkan kembali selama 30 menit

Ambil 1 bulatan, taburi meja kerja dengan tepung, gilas lebar adonan, oles minyak dan taburi tepung

Langkah 4

Ambil 1 bulatan, taburi meja kerja dengan tepung, gilas lebar adonan, oles minyak dan taburi tepung

Lipat jadi 2, oles lagi dengan minyak dan taburi tepung

Langkah 5

Lipat jadi 2, oles lagi dengan minyak dan taburi tepung

Potong potong dengan pisau

Langkah 6

Potong potong dengan pisau

Ambil bagian atas adonan, lalu gulung menggunakan 3 jari seperti menggulung benang, keluarkan perlahan dari jari tangan, lalu sematkan bagian ujung ke tengah adonan yang berlubang sambil ditekan

Langkah 7

Ambil bagian atas adonan, lalu gulung menggunakan 3 jari seperti menggulung benang, keluarkan perlahan dari jari tangan, lalu sematkan bagian ujung ke tengah adonan yang berlubang sambil ditekan

Oles dengan minyak, tutup lagi dengan plastic wrap, istirahatkan kembali 20 menit

Langkah 8

Oles dengan minyak, tutup lagi dengan plastic wrap, istirahatkan kembali 20 menit

Pipihkan dengan jari tangan dengan gerakan melingkari adonan, panaskan 1 sdm minyak, panggang satu sisi hingga terlihat tidak pucat, tuang lagi 1 sdm minyak di atasnya lalu balik. Panggang hingga matang

Langkah 9

Pipihkan dengan jari tangan dengan gerakan melingkari adonan, panaskan 1 sdm minyak, panggang satu sisi hingga terlihat tidak pucat, tuang lagi 1 sdm minyak di atasnya lalu balik. Panggang hingga matang

Untuk saus kinca, masak semua bahan kinca dengan api kecil hingga mengental

Langkah 10

Untuk saus kinca, masak semua bahan kinca dengan api kecil hingga mengental

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement