Arsik Ikan Nila Lele

Resep Arsik Ikan Nila Lele

sirina simarmata

sirina simarmata

5.0

(2 Rating)

Uuntuk 4 porsi dengan waktu memasak 1 jam.

Bahan Utama

1 kg ikan nila dan lele

1 buah perasan air jeruk nipis

8 siung bawang merah

5 siung bawang putih

5 butir kemiri

1 ruas jahe kira-kira 3 cm

1 ruas lengkuas kira-kira 3 cm

2 ruas kunyit kira-kira 6 cm

100 gram kacang panjang

Garam secukupnya

Air secukupnya

2 lembar daun salam

1 lembar daun jeruk

Alat & Perlengkapan

Wajan

Sendok

Kuas

Advertisement

Cara Membuat

Cuci bersih ikan nila dan lele potong sesuai selera.

Langkah 1

Cuci bersih ikan nila dan lele potong sesuai selera.

Haluskan bawang merah, bawang putih, kunyit, jahe, kemiri, lengkuas, dan keprek serai.

Langkah 2

Haluskan bawang merah, bawang putih, kunyit, jahe, kemiri, lengkuas, dan keprek serai.

Potong-potong kacang panjang sekitar 8 cm.

Langkah 3

Potong-potong kacang panjang sekitar 8 cm.

Susun di wajan yang sudah diberi air lalu masukkan bumbu yang telah dihaluskan, aduk-aduk hingga bumbu larut lalu masukkan satu sendok garam, aduk-aduk lagi.

Langkah 4

Susun di wajan yang sudah diberi air lalu masukkan bumbu yang telah dihaluskan, aduk-aduk hingga bumbu larut lalu masukkan satu sendok garam, aduk-aduk lagi.

Lalu taruh di atasnya ikan yang sudah dipotong-potong tambahkan air hingga ikan terendam lalu tambahkan garam sesuai selera.

Langkah 5

Lalu taruh di atasnya ikan yang sudah dipotong-potong tambahkan air hingga ikan terendam lalu tambahkan garam sesuai selera.

Masak hingga airnya hampir kering sebaiknya ikan tidak diaduk-aduk agar tidak hancur.

Langkah 6

Masak hingga airnya hampir kering sebaiknya ikan tidak diaduk-aduk agar tidak hancur.

Setelah airnya hampir kering angkat dan sajikan.

Langkah 7

Setelah airnya hampir kering angkat dan sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement