Asam Padeh Ikan Gurame #JelajahBarat

Resep Asam Padeh Ikan Gurame #JelajahBarat

Emma zainal bakhri

Emma zainal bakhri

5.0

(3 Rating)

Asam pedas atau asam padeh adalah salah satu masakan tradisional Minangkabau dan kemudian menyebar di kawasan melayu yang memiliki cita rasa asam dan Lihat Selengkapnya

Bahan Utama

1 ekor ikan gurame

1 batang serai

1 lembar daun salam

1 lembar daun jeruk

1 buah asam kandis

1/2 sdt garam

1/2 sdt kaldu jamur

1 buah jeruk nipis, ambil airnya

1 genggam daun ruku-ruku, petiki daunnya

Air secukupnya

Bumbu Halus:

5 siung bawang merah

4 siung bawang putih

2 butir kemiri

2 cm jahe

10 buah cabai merah keriting

5 buah cabai rawit merah

Cara Membuat

Bersihkan ikan, lumuri dengan air perasan jeruk nipis.

Langkah 1

Bersihkan ikan, lumuri dengan air perasan jeruk nipis.

Siapkan bumbu halus dan bumbu rempah.

Langkah 2

Siapkan bumbu halus dan bumbu rempah.

Didihkan air, jika sudah mendidih, tuang bumbu halus dan bumbu rempah, beri garam dan kaldu jamur, aduk rata.

Langkah 3

Didihkan air, jika sudah mendidih, tuang bumbu halus dan bumbu rempah, beri garam dan kaldu jamur, aduk rata.

Masukkan potongan ikan gurame.

Langkah 4

Masukkan potongan ikan gurame.

Masak hingga ikan matang dan balik sesekali.

Langkah 5

Masak hingga ikan matang dan balik sesekali.

Kemudian tambahkan daun ruku-ruku.

Langkah 6

Kemudian tambahkan daun ruku-ruku.

Masak sebentar lalu matikan api.

Langkah 7

Masak sebentar lalu matikan api.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait