asem-asem ayam

Resep asem-asem ayam

Vian kyo

Vian kyo

4.0

(2 Rating)

Asem-asem ayam kampung.

Bahan Utama

400 gr ayam

Secukupnya air untuk merebus ayam dan memasak

6 siung bawang merah

4 siung bawang putih

1 ruas jari lengkuas

2 lbr daun salam

8 buah cabai merah

1 genggam cabai kecil

1 buah tomat

1 sdm asam jawa

Secukupnya kaldu bubuk

5 sdm minyak untuk menumis

Alat & Perlengkapan

Wajan

Advertisement

Cara Membuat

Rebus ayam hingga setengah matang.

Langkah 1

Rebus ayam hingga setengah matang.

Buang busanya.

Langkah 2

Buang busanya.

Siapkan semua bumbu dengan diiris.

Langkah 3

Siapkan semua bumbu dengan diiris.

tumis bumbu di wajan.

Langkah 4

tumis bumbu di wajan.

Masukkan bumbu ke dalam rebusan ayam, tambah 1 gelas air.

Langkah 5

Masukkan bumbu ke dalam rebusan ayam, tambah 1 gelas air.

Larutkan asam dengan sedikit air, masukkan air asam.

Langkah 6

Larutkan asam dengan sedikit air, masukkan air asam.

Masak hingga mendidih dan air menyusut, kemudian masukkan tomat dan kaldu bubuk.

Langkah 7

Masak hingga mendidih dan air menyusut, kemudian masukkan tomat dan kaldu bubuk.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement