Aisah
5.0
(1 Rating)
Kuahnya seger banget, menu yang cocok untuk makan siang.
Advertisement
Langkah 1
Iris daging sapi, sisihkan.
Langkah 2
Rebus kacang merah sampai empuk, lalu tiriskan.
Langkah 3
Siapkan bumbu dan iris tipis bawang merah, bawang putih, cabe, dan tomat.
Langkah 4
Tumis bumbu iris cabe hijau, cabe merah, bawang merah, dan bawang putih. Masukan daun salam dan daun jeruk aduk rata. Kemudian masukan irisan daging sapi dan kacang merah aduk-aduk lalu tambahkan air.
Langkah 5
Setelah air panas masukan asam jawa, wortel, cabe rawit utuh, dan irisan tomat. Bumbui dengan garam, kaldu bubuk, dan gula pasir aduk rata.
Langkah 6
Masak sampai wortel empuk dan bumbu meresap. Angkat dan siap disajikan.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua
Advertisement