Asem Asem Tulangan Sapi #KURCEPPEJUANGRESEPNUSANTARA

Resep Asem Asem Tulangan Sapi #KURCEPPEJUANGRESEPNUSANTARA

Riska Wijaya

Riska Wijaya

5.0

(1 Rating)

Selain soto, kota kecil Lamongan juga terkenal dengan menu asem-asem tulangan sapi. Rasanya yang enak, pedas, asam, dan asin ini cocok dinikmati di siLihat Selengkapnya

Bahan Utama

500 gram tulangan sapi

10 buah cabai rawit, iris

6 siung bawang merah, iris

4 siung bawang putih, iris

1 ruas jahe, iris

1 ruas lengkuas, iris

½ ruas kunyit, iris

2 jempol asam jawa

2 batang daun bawang, iris

Garam secukupnya

Air secukupnya

Advertisement

Cara Membuat

Siapkan tulangan sapi yang masih berdaging. Lalu cuci bersih.

Langkah 1

Siapkan tulangan sapi yang masih berdaging. Lalu cuci bersih.

Rebus tulangan sapi dengan air secukupnya hingga mendidih sesaat. Lalu buang air rebusannya.

Langkah 2

Rebus tulangan sapi dengan air secukupnya hingga mendidih sesaat. Lalu buang air rebusannya.

Kemudian rebus kembali tulangan sapi dengan air yang baru hingga setengah empuk.

Langkah 3

Kemudian rebus kembali tulangan sapi dengan air yang baru hingga setengah empuk.

Setelah itu masukkan cabai rawit, bawang merah, bawang putih, jahe, lengkuas, kunyit, asam jawa, dan garam. Aduk rata.

Langkah 4

Setelah itu masukkan cabai rawit, bawang merah, bawang putih, jahe, lengkuas, kunyit, asam jawa, dan garam. Aduk rata.

Masak hingga bumbu meresap dan tulangan sapi empuk. Matikan kompor.

Langkah 5

Masak hingga bumbu meresap dan tulangan sapi empuk. Matikan kompor.

Lalu taburi dengan daun bawang. Angkat.

Langkah 6

Lalu taburi dengan daun bawang. Angkat.

Tuang asem-asem ke dalam mangkuk dan sajikan.

Langkah 7

Tuang asem-asem ke dalam mangkuk dan sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement