Ati Ampela Balado Special

Resep Ati Ampela Balado Special

septy

septy

5.0

(1 Rating)

Resep jeroan yang paling disukai banyak orang yaitu ati dan ampela balado special dengan citarasa pedas dan gurih yang bisa dicoba dirumah

Bahan Utama

500 gr ati dan ampela ayam

2 buah tahu (iris kotak kotak kecil)

2 iris tempe (iri kotak kotak kecil)

1 buah tomat (iris sesuai selera)

1 batang daun bawang (iris sesuai selera)

3 lembar daun jeruk

3 lembar daun salam

Garam secukupnya

1 sdt lada bubuk

Penyedap rasa secukupnya

1/2 sdm gula

Minyak secukupnya untuk menumis

1 buah jeruk nipis

1/2 bubuk bumbu ungkep ayam (merk sesuai selera)

Bumbu halus

10 buah cabai keriting

4 siung bawang putih

6 siung bawang merah

Advertisement

Cara Membuat

Cuci bersih ati dan ampela beri air perasan jeruk nipis diamkan 10-15 menit kemudian cuci bersih kembali

Langkah 1

Cuci bersih ati dan ampela beri air perasan jeruk nipis diamkan 10-15 menit kemudian cuci bersih kembali

Rebus ati dan ampela dengan bumbu ungkep

Langkah 2

Rebus ati dan ampela dengan bumbu ungkep

Cuci bersih tahu dan tempe kemudian potong tahu dan tempe menjadi kotak kotak kecil

Langkah 3

Cuci bersih tahu dan tempe kemudian potong tahu dan tempe menjadi kotak kotak kecil

Siapkan bumbu untuk menumis

Langkah 4

Siapkan bumbu untuk menumis

Tumis bumbu halus lalu masukkan daun bawang, daun jeruk, daun salam, gula, garam dan penyedap rasa

Langkah 5

Tumis bumbu halus lalu masukkan daun bawang, daun jeruk, daun salam, gula, garam dan penyedap rasa

Masukkan satu persatu ati dan ampela, tahu dan tempe yang telah digoreng garing dan krispy

Langkah 6

Masukkan satu persatu ati dan ampela, tahu dan tempe yang telah digoreng garing dan krispy

Aduk hingga merata lalu koreksi rasa

Langkah 7

Aduk hingga merata lalu koreksi rasa

Ati ampela ayam special siap disajikan dan hidangkan selagi hangat

Langkah 8

Ati ampela ayam special siap disajikan dan hidangkan selagi hangat

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement