Awug

Resep Awug

Rinka Loumitha

Rinka Loumitha

5.0

(1 Rating)

Makanan satu ini sangat aku sukai, resep adaptasi dari chef Puspita. Nah sebenarnya gula yang dipakai adalah gula merah yang diiris menggunakan pisaLihat Selengkapnya

Bahan Utama

150 gram tepung beras

Garam secukupnya

100 gram kelapa parut

2 sdm air

100 gram brown sugar

Alat & Perlengkapan

Kukusan

Advertisement

Cara Membuat

Campurkan tepung beras dengan sejumput garam.

Langkah 1

Campurkan tepung beras dengan sejumput garam.

Lalu tambahkan kelapa parut dan sedikit air, aduk rata.

Langkah 2

Lalu tambahkan kelapa parut dan sedikit air, aduk rata.

Siapkan wadah yang telah diolesi minyak kemudian masukkan campuran tepung beras lalu brown sugar, tumpuk lagi dengan campuran tepung beras dan brown sugar begitu seterusnya hingga selesai.

Langkah 3

Siapkan wadah yang telah diolesi minyak kemudian masukkan campuran tepung beras lalu brown sugar, tumpuk lagi dengan campuran tepung beras dan brown sugar begitu seterusnya hingga selesai.

Panaskan kukusan kemudian kukus selama 35 menit dan alasi tutupnya dengan kain.

Langkah 4

Panaskan kukusan kemudian kukus selama 35 menit dan alasi tutupnya dengan kain.

Sajikan awug selagi panas.

Langkah 5

Sajikan awug selagi panas.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement