Ayam Goreng Ketumbar

Resep Ayam Goreng Ketumbar

christin nugrahayu

christin nugrahayu

5.0

(1 Rating)

Ayam goreng yang krispy dengan bumbu ketumbar

Bahan Utama

250 gr sayap ayam

3 sdm ketumbar

1 sdt garam

4 sdm maizena

1 sdm tepung tapioka

½ sdt lada bubuk

2 siung bawang putih

2 buah bawang merah

Advertisement

Cara Membuat

Sangrai ketumbar

Langkah 1

Sangrai ketumbar

Tumbuk ketumbar hingga hancur tapi jangan terlalu halus

Langkah 2

Tumbuk ketumbar hingga hancur tapi jangan terlalu halus

Haluskan bawang putih, dan bawang merah dengan sedikit air, kemudian campurkan pada sayap ayam yang telah dipotong-potong dan beri bumbu seperti garam dan lada bubuk

Langkah 3

Haluskan bawang putih, dan bawang merah dengan sedikit air, kemudian campurkan pada sayap ayam yang telah dipotong-potong dan beri bumbu seperti garam dan lada bubuk

Masukkan ketumbar yang telah ditumbuk dan ratakan hingga seluruh bagian ayam terlumuri ketumbar

Langkah 4

Masukkan ketumbar yang telah ditumbuk dan ratakan hingga seluruh bagian ayam terlumuri ketumbar

Tambahkan tepung maizena dan tepung tapioka dan aduk hingga rata

Langkah 5

Tambahkan tepung maizena dan tepung tapioka dan aduk hingga rata

Panaskan minyak dan goreng ayam pada minyak yang telah panas, goreng hingga kecoklatan lakukan penggorengan 2x untuk hasil lebih crispy

Langkah 6

Panaskan minyak dan goreng ayam pada minyak yang telah panas, goreng hingga kecoklatan lakukan penggorengan 2x untuk hasil lebih crispy

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement