Ayam Goreng Laos

Resep Ayam Goreng Laos

dhewy rahayu

dhewy rahayu

5.0

(6 Rating)

Ayam goreng laos/ ayam goreng lengkuas, dimakan dengan nasi hangat dan sambal saja sudah enak banget ini.

Bahan Utama

1 kg ayam (potong mjd 10-12 bagian)

250 gr laos, parut

4 lembar daun jeruk/ daun salam

100 ml air

1 sdm kaldu jamur bubuk

Gula merah secukupnya

Garam secukupnya

Bumbu Halus:

5 siung bawang putih

6 siung bawang merah

1 sdm ketumbar bubuk

5 buah kemiri

2 ruas jari kunyit

1 ruas jari jahe

Alat & Perlengkapan

Wajan

Kuas

Advertisement

Cara Membuat

Parut laos/ lengkuas.

Langkah 1

Parut laos/ lengkuas.

Haluskan semua bahan bumbu halus.

Langkah 2

Haluskan semua bahan bumbu halus.

Pindahkan ayam, bumbu halus, daun jeruk, gula merah, garam, kaldu bubuk dan laos parut kedalam wajan. Aduk rata.

Langkah 3

Pindahkan ayam, bumbu halus, daun jeruk, gula merah, garam, kaldu bubuk dan laos parut kedalam wajan. Aduk rata.

Lalu tambahkan air dan masak dengan api kecil selama 30 menit atau hingga air menyusut. Sambil sesekali diaduk agar bumbu meresap merata.

Langkah 4

Lalu tambahkan air dan masak dengan api kecil selama 30 menit atau hingga air menyusut. Sambil sesekali diaduk agar bumbu meresap merata.

Setelah airnya menyusut. Panaskan minyak di wajan yang lain. Goreng ayam laos hingga berwarna kuning keemasan. Ayam goreng laos siap untuk disajikan.

Langkah 5

Setelah airnya menyusut. Panaskan minyak di wajan yang lain. Goreng ayam laos hingga berwarna kuning keemasan. Ayam goreng laos siap untuk disajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement