Ayam Goreng Telur Sambel Matah

Resep Ayam Goreng Telur Sambel Matah

Aisah

Aisah

5.0

(1 Rating)

Menu makan siang yang menggugah selera, gurihnya ayam goreng di makan sama sambel matah yang segar yummy 😋

Bahan Utama

1 butir telur ayam

1/2 kg daging ayam bagian paha

2 lembar daun salam

Minyak goreng secukupnya, untuk menggoreng

Bumbu Ungkep Ayam

2 siung bawang putih

2 cm kunyit

2 cm jahe

1/2 sdt ketumbar

1/2 sdt garam

100 ml air

Sambel Matah

3 batang serai ukuran kecil, ambil batang putihnya saja

8 siung bawang merah

6 buah cabe rawit

3 buah cabe keriting

3 lembar daun jeruk

5 gram terasi

1/2 sdt garam

1 sdt gula pasir

4 sdm minyak kelapa/minyak sayur

1/2 buah jeruk lemon

Alat & Perlengkapan

Garpu

Panci

Panci Besar

Panci Kecil

Advertisement

Cara Membuat

Haluskan bumbu ungkep ayam dengan cara di ulek.

Langkah 1

Haluskan bumbu ungkep ayam dengan cara di ulek.

Tata ayam yang sudah di potong dan di cuci bersih di dalam panci, tambahkan bumbu halus, daun salam dan air. Masak sampai airnya menyusut angkat dan tiriskan.

Langkah 2

Tata ayam yang sudah di potong dan di cuci bersih di dalam panci, tambahkan bumbu halus, daun salam dan air. Masak sampai airnya menyusut angkat dan tiriskan.

Kocok telur dalam mangkok lalu masukkan beberapa potong ayam ungkep.

Langkah 3

Kocok telur dalam mangkok lalu masukkan beberapa potong ayam ungkep.

Panaskan minyak lalu goreng ayam sampai matang atau berubah warna kecoklatan.

Langkah 4

Panaskan minyak lalu goreng ayam sampai matang atau berubah warna kecoklatan.

Untuk sambal matah iris tipis semua bahan kecuali terasi dan minyak.

Langkah 5

Untuk sambal matah iris tipis semua bahan kecuali terasi dan minyak.

Panaskan minyak goreng dan terasi sambil di tekan-tekan supaya terasi hancur, tunggu agak hangat baru tuang ke dalam mangkok sambel beri bumbu garam dan gula, aduk rata menggunakan garpu.

Langkah 6

Panaskan minyak goreng dan terasi sambil di tekan-tekan supaya terasi hancur, tunggu agak hangat baru tuang ke dalam mangkok sambel beri bumbu garam dan gula, aduk rata menggunakan garpu.

Terakhir kucuri dengan air perasan lemon aduk lagi dan sajikan dengan ayam goreng telur.

Langkah 7

Terakhir kucuri dengan air perasan lemon aduk lagi dan sajikan dengan ayam goreng telur.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement