Ayam Goreng Tepung Rangup

Resep Ayam Goreng Tepung Rangup

Laila Dawud

Laila Dawud

5.0

(1 Rating)

Dalam bahasa Melayu rangup artinya renyah jadi ini ayam goreng renyah. Enak gurih serta simple sekali cara pembuatannya.

Bahan Utama

300 gr Ayam Potong

Bumbu Marinasi :

¼ sdt lada hitam bubuk

¼ sdt lada bubuk

1 sdm Saus Tiram

¼ sdt Kaldu Rasa Sapi

¼ sdt Kaldu Jamur

Bahan Kering :

3 sdm Tepung Gandum

1 sdm Tepung Jagung

¼ sdt Parsley

⅛ sdt Lada Bubuk

½ sdt Kaldu Jamur

Advertisement

Cara Membuat

Cuci bersih ayam kemudian campur ayam dengan bumbu marinasi lalu aduk rata, diamkan selama 30 menit.

Langkah 1

Cuci bersih ayam kemudian campur ayam dengan bumbu marinasi lalu aduk rata, diamkan selama 30 menit.

Campur semua bahan kering menjadi satu, aduk rata.

Langkah 2

Campur semua bahan kering menjadi satu, aduk rata.

Masukkan ayam kedalam bahan kering, gulingkan.

Langkah 3

Masukkan ayam kedalam bahan kering, gulingkan.

Celupkan kedalam air sebentar saja.

Langkah 4

Celupkan kedalam air sebentar saja.

Masukkan kembali kedalam bahan kering lalu tekan tekan dan cubit.

Langkah 5

Masukkan kembali kedalam bahan kering lalu tekan tekan dan cubit.

Panaskan minyak lalu masukkan ayam dan goreng hingga kuning keemasan. Angkat tiriskan dan sajikan.

Langkah 6

Panaskan minyak lalu masukkan ayam dan goreng hingga kuning keemasan. Angkat tiriskan dan sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement