Ayam Kuah Kemangi

Resep Ayam Kuah Kemangi

Evie Indriana

Evie Indriana

5.0

(1 Rating)

Cuaca lagi hujan paling enak makan yang hangat hangat dan pedas Bikin Ayam Kemangi yuukk!

Bahan Utama

1 kg ayam paha

1 ikat kemangi

Bumbu :

4 siung bawang putih

6 butir bawang merah

6 buah cabe rawit

2 buah cabe merah

1/2 sdt merica bubuk

1 ruas kunyit

Advertisement

Cara Membuat

Cuci bersih ayam lalu tiriskan.

Langkah 1

Cuci bersih ayam lalu tiriskan.

Bawang merah, bawang putih diiris tipis tipis, kunyit di geprek.

Langkah 2

Bawang merah, bawang putih diiris tipis tipis, kunyit di geprek.

Cabe merah di iris serong, cabe rawit bisa diiris atau dibiarkan utuh.

Langkah 3

Cabe merah di iris serong, cabe rawit bisa diiris atau dibiarkan utuh.

Siangi kemangi, lalu cuci dan tiriskan.

Langkah 4

Siangi kemangi, lalu cuci dan tiriskan.

Tumis bawang merah, bawang putih dan kunyit sampai harum lalu beri air secukupnya, masak sampai mendidih.

Langkah 5

Tumis bawang merah, bawang putih dan kunyit sampai harum lalu beri air secukupnya, masak sampai mendidih.

Setelah mendidih masukkan ayam, masak ayam sampai matang dan berubah warna, beri garam, gula dan kaldu bubuk.

Langkah 6

Setelah mendidih masukkan ayam, masak ayam sampai matang dan berubah warna, beri garam, gula dan kaldu bubuk.

Masukkan cabe rawit utuh dan irisan cabe merah aduk-aduk sebentar, koreksi rasa.

Langkah 7

Masukkan cabe rawit utuh dan irisan cabe merah aduk-aduk sebentar, koreksi rasa.

Kalau rasa udah pas masukkan kemangi aduk-aduk sebentar lalu matikan kompor.

Langkah 8

Kalau rasa udah pas masukkan kemangi aduk-aduk sebentar lalu matikan kompor.

Sajikan.

Langkah 9

Sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement