Neiliyana
5.0
(1 Rating)
Ayam kuluyuk atau koloke terinspirasi resep ci mellisa hartanto.
Tapioka secukupnya
Secukupnya kaldu bubuk
Advertisement
Langkah 1
Marinasi ayam dengan bumbu. Biarkan 20 menit.
Langkah 2
Masukkan ayam yang sudah di marinasi ke dalam wadah plastik bertutup. Tambahkan tepung tapioka secukupnya. Tutup wadah lalu kocok-kocok hingga ayam terlapisi tepung.
Langkah 3
Goreng ayam hingga kuning keemasan. Angkat dan sisihkan.
Langkah 4
Panaskan minyak dan margarin. Masukkan wortel dan bawang putih. Tumis hingga harum.
Langkah 5
Masukkan air masukkan sisa bahan saus. Bumbui dengan gula, garam, kaldu bubuk. Koreksi rasa. Matikan api. Tambahkan 1 sdt minyak wijen. Aduk rata.
Langkah 6
Nyalakan kembali api. Masukkan ayam tepung. Masak hingga saus mengental dan bumbu meresap ke dalam ayam. Angkat dan sajikan.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua