Ayam Kungpao

Resep Ayam Kungpao

Amalia Fildzah

Amalia Fildzah

5.0

(2 Rating)

Ayam Kungpao simpel.

Bahan Utama

1 potong dada ayam, potong dadu

bumbu marinasi :

2 siung bawang putih, haluskan

1 sdm kecap manis

1 sdm garam

1/2 sdm merica bubuk

bumbu tumis :

2 siung bawang putih, haluskan

1 sdm saus tiram

1 sdm kecap manis

1 sdm saus sambal

1/2 sdm penyedap rasa

Merica bubuk secukupnya

1/2 siung bawang bombay

1 batang daun bawang

2 buah cabe merah kering, iris

1/2 sdm tepung maizena

100 ml air

Minyak goreng secukupnya

Advertisement

Cara Membuat

Marinasi ayam dengan bumbu, diamkan selama 15 menit hingga meresap.

Langkah 1

Marinasi ayam dengan bumbu, diamkan selama 15 menit hingga meresap.

Setelah 15 menit di marinasi, kemudian goreng ayam hingga matang.

Langkah 2

Setelah 15 menit di marinasi, kemudian goreng ayam hingga matang.

Tumis bawang putih, bawang bombai hingga harum. Masukkan saus tiram, saus sambal, kecap manis, cabe merah dan daun bawang.

Langkah 3

Tumis bawang putih, bawang bombai hingga harum. Masukkan saus tiram, saus sambal, kecap manis, cabe merah dan daun bawang.

Tambahkan air, penyedap rasa, tepung maizena dan merica. Aduk dan tunggu sampai mendidih dan mengental

Langkah 4

Tambahkan air, penyedap rasa, tepung maizena dan merica. Aduk dan tunggu sampai mendidih dan mengental

Setelah bumbu mengental, masukkan ayam yang sudah digoreng, aduk rata dan diamkan sebentar agar meresap.

Langkah 5

Setelah bumbu mengental, masukkan ayam yang sudah digoreng, aduk rata dan diamkan sebentar agar meresap.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement