Ayam Suwir Daun Jeruk

Resep Ayam Suwir Daun Jeruk

Wisda Isnaini

Wisda Isnaini

5.0

(1 Rating)

Makanan yg bikin nasi habiss, rasanya pedas dan gurih serta aroma daun jeruknya mantapp!!

Bumbu halus

8 siung bawang merah

6 siung bawang putih

5 cabe merah besar

15 cabe merah kecil/rawit

2 butir kemiri

Minyak secukupnya

Bahan Utama

350 gr ayam yg sudah direbus dan disuwir

5 lembar daun jeruk

1/2 sdt garam

1/2 sdt gula

2 sdt kaldu jamur/penyedap

Minyak secukupnya

Alat & Perlengkapan

Blender

Advertisement

Cara Membuat

Haluskan semua bumbu halus yg sudah ditulis dengan blender atau diulek.

Langkah 1

Haluskan semua bumbu halus yg sudah ditulis dengan blender atau diulek.

Goreng ayam yang sudah direbus dan disuwir sekitar 15 menit atau sampai sedikit garing dengan api sedang dan tiriskan.

Langkah 2

Goreng ayam yang sudah direbus dan disuwir sekitar 15 menit atau sampai sedikit garing dengan api sedang dan tiriskan.

Goreng bumbu halus dengan minyak secukupnya hingga warnanya agak gelap.

Langkah 3

Goreng bumbu halus dengan minyak secukupnya hingga warnanya agak gelap.

Masukkan daun jeruk dan goreng bersama bumbu halus sekitar 15 menit dengan api sedang. Tambahkan garam, gula dan penyedap sesuai takaran atau sesuai selera kemudian aduk hingga rata.

Langkah 4

Masukkan daun jeruk dan goreng bersama bumbu halus sekitar 15 menit dengan api sedang. Tambahkan garam, gula dan penyedap sesuai takaran atau sesuai selera kemudian aduk hingga rata.

Masukkan ayam yang sudah digoreng tadi kemudian aduk hingga merata.

Langkah 5

Masukkan ayam yang sudah digoreng tadi kemudian aduk hingga merata.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement