Ayam Suwir Kecap

Resep Ayam Suwir Kecap

Rossi Mustika Ayu

Rossi Mustika Ayu

5.0

(1 Rating)

Masakan kesukaan anak-anak yang mudah dibuat.

Bahan Utama

½ kg dada ayam

½ bulat bawang bombay

5 siung bawang merah

4 siung bawang putih

3 butir kemiri

2 buah daun salam

2 buah daun jeruk

Lengkuas secukupnya

Jahe secukupnya

1 batang serai

Kecap manis secukupnya

Saus secukupnya

½ sdt lada halus

½ sdt ketumbar halus

Advertisement

Cara Membuat

Haluskan bawang merah, bawang putih dan kemiri.

Langkah 1

Haluskan bawang merah, bawang putih dan kemiri.

Rebus ayam sebentar, kemudian goreng hingga sedikit kecokelatan kemudian tiriskan.

Langkah 2

Rebus ayam sebentar, kemudian goreng hingga sedikit kecokelatan kemudian tiriskan.

Jika sudah agak dingin, suwir ayam yang sudah di goreng tadi.

Langkah 3

Jika sudah agak dingin, suwir ayam yang sudah di goreng tadi.

Potong ½ bulat bawang bombay kemudian potong-potong.

Langkah 4

Potong ½ bulat bawang bombay kemudian potong-potong.

Tumis bumbu yang sudah di haluskan tadi, masukan 2 buah daun salam, 2 buah daun jeruk, serai, lengkuas dan jahe hingga harum.

Langkah 5

Tumis bumbu yang sudah di haluskan tadi, masukan 2 buah daun salam, 2 buah daun jeruk, serai, lengkuas dan jahe hingga harum.

Jika sudah harum, masukkan bawang bombay tumis hingga layu.

Langkah 6

Jika sudah harum, masukkan bawang bombay tumis hingga layu.

Masukkan kecap, saus, penyedap rasa, ketumbar bubuk, dan lada bubuk. Lalu beri sedikit air.

Langkah 7

Masukkan kecap, saus, penyedap rasa, ketumbar bubuk, dan lada bubuk. Lalu beri sedikit air.

Kemudian, masukkan ayam, masak hingga matang dan bumbu meresap.

Langkah 8

Kemudian, masukkan ayam, masak hingga matang dan bumbu meresap.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement