Ayam Suwir Lada Hitam

Resep Ayam Suwir Lada Hitam

Lina Dwi S

Lina Dwi S

5.0

(1 Rating)

Beli ayam goreng tapi malah bersisa. Dari pada digoreng lagi makin alot jadi disuwir saja dan dijadikan menu baru deh untuk sahur.

Bahan Utama

2 potong ayam goreng, suwir

1/2 buah bawang bombay, iris

1 batang daun bawang prei bagian putih, iris

1 sdt kecap manis

1/2 sdt kecap asin

2 sdm saus lada hitam

Gula pasir secukupnya

Air secukupnya

Minyak goreng secukupnya

Larutan tepung maizena secukupnya

Garam secukupnya

Advertisement

Cara Membuat

Tumis daun bawang prei bagian putih dan bawang bombay hingga harum.

Langkah 1

Tumis daun bawang prei bagian putih dan bawang bombay hingga harum.

Masukkan daging ayam suwir.

Langkah 2

Masukkan daging ayam suwir.

Beri air, saus lada hitam, gula, garam, kecap asin, kecap manis. Tes rasanya.

Langkah 3

Beri air, saus lada hitam, gula, garam, kecap asin, kecap manis. Tes rasanya.

Masukkan daun bawang prei bagian hijau. Tunggu sampai bumbu meresap.

Langkah 4

Masukkan daun bawang prei bagian hijau. Tunggu sampai bumbu meresap.

Beri larutan tepung maizena sampai kekentalannya sesuai selera.

Langkah 5

Beri larutan tepung maizena sampai kekentalannya sesuai selera.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait