Ayam Taliwang

Resep Ayam Taliwang

Gliantika

Gliantika

5.0

(1 Rating)

Ayam Taliwang adalah makanan khas Pulau Lombok dari Kampung Karang Taliwang, Kota Mataram, Nusa Tenggara Barat yang berbahan dasar ayam.

Bahan Utama

5 potong ayam, cuci bersih

1 sdm kecap manis (optional)

1 sdt gula merah disisir

1/4 sdt garam

1/4 sdt gula pasir

200 ml air

Bumbu Halus

5 siung bawang merah

2 siung bawang putih

12 buah cabai rawit

10 buah cabai merah

1 cm kencur

1/2 buah tomat

1 sdt terasi bubuk

Alat & Perlengkapan

Teflon

Advertisement

Cara Membuat

Tumis bumbu halus sampai harum dan matang.

Langkah 1

Tumis bumbu halus sampai harum dan matang.

Masukkan ayam, aduk sampai berubah warna.

Langkah 2

Masukkan ayam, aduk sampai berubah warna.

Tambahkan air, gula merah, garam, dan gula pasir. Kemudian ungkep ayam.

Langkah 3

Tambahkan air, gula merah, garam, dan gula pasir. Kemudian ungkep ayam.

Masak sampai ayam empuk dan bumbu mengental. Tambahkan kecap manis, lalu cicipi rasanya.

Langkah 4

Masak sampai ayam empuk dan bumbu mengental. Tambahkan kecap manis, lalu cicipi rasanya.

Bakar ayam di atas teflon (pakai arang lebih baik) sambil di olesi sisa bumbu.

Langkah 5

Bakar ayam di atas teflon (pakai arang lebih baik) sambil di olesi sisa bumbu.

Siap untuk dinikmati.

Langkah 6

Siap untuk dinikmati.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement