Bacem Tahu Tempe

Resep Bacem Tahu Tempe

Mei

Mei

5.0

(1 Rating)

Sempat lama tinggal di Yogya, membuat saya menggemari olahan satu ini. Manis gurih, dan akan lebih nikmat saat dinikmati saat masih panas.

Bahan Utama

1/2 papan tempe

1 blok tahu

4 sdm gula merah, sisir

3 sdm kecap manis

2 lembar daun salam

1 sdt ketumbar

1 cm lengkuas

1 butir kemiri

500 ml air

Garam dan penyedap secukupnya

Advertisement

Cara Membuat

Bersihkan semua bumbu dan haluskan, kecuali daun salam.

Langkah 1

Bersihkan semua bumbu dan haluskan, kecuali daun salam.

Tumis bumbu hingga harum.

Langkah 2

Tumis bumbu hingga harum.

Masukkan air, kecap dan gula merah. Masak hingga mendidih.

Langkah 3

Masukkan air, kecap dan gula merah. Masak hingga mendidih.

Masukkan tempe dan tahu, tambahkan penyedap dan garam.

Langkah 4

Masukkan tempe dan tahu, tambahkan penyedap dan garam.

Biarkan sampai kuah agak mengering dan menyerap ke dalam tempe dan tahu.

Langkah 5

Biarkan sampai kuah agak mengering dan menyerap ke dalam tempe dan tahu.

Bila suka, goreng sebentar tempe dan tahu yang sudah matang tadi.

Langkah 6

Bila suka, goreng sebentar tempe dan tahu yang sudah matang tadi.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement