Baked chicken Herbs #AlaAnakKos

Resep Baked chicken Herbs #AlaAnakKos

Yuli

Yuli

5.0

(1 Rating)

yang tidak punya oven bisa pakai pan anti lengket.

Bahan Utama

200 gr dada ayam

2 sdm Italian herbs

1 sdt himsalt

1/2 sdt kaldu jamur

1 buah jeruk nipis kecil

1/2 sdt lada bubuk

2 sdm olive oil

1 butir telur

200 gr corn flakes

Alat & Perlengkapan

Oven

Advertisement

Cara Membuat

Panaskan oven suhu 150 derajat, iris-iris dada ayam beri jeruk nipis, himsalt, kaldu jamur, lada, Italian herbs dan olive oil.

Langkah 1

Panaskan oven suhu 150 derajat, iris-iris dada ayam beri jeruk nipis, himsalt, kaldu jamur, lada, Italian herbs dan olive oil.

aduk-aduk sampai rata diamkan setengah jam.

Langkah 2

aduk-aduk sampai rata diamkan setengah jam.

Kocok 1 butir telur.

Langkah 3

Kocok 1 butir telur.

Hancurkan corn flakes, ditumbuk-tumbuk aja agar tidak terlalu halus.

Langkah 4

Hancurkan corn flakes, ditumbuk-tumbuk aja agar tidak terlalu halus.

Masukan ayam di kocokan telur lalu balurkan di corn flakes, ulangi sampai adonan habis.

Langkah 5

Masukan ayam di kocokan telur lalu balurkan di corn flakes, ulangi sampai adonan habis.

Jika telur dan corn flakes ada sisa biasa ditaruh di alumunium foil lalu ikut dipanggang.

Langkah 6

Jika telur dan corn flakes ada sisa biasa ditaruh di alumunium foil lalu ikut dipanggang.

Panggang di oven suhu 150 derajat selama 20-30 menit api atas bawah.

Langkah 7

Panggang di oven suhu 150 derajat selama 20-30 menit api atas bawah.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement