andrenia giawati
5.0
(3 Rating)
Cara lain untuk menyantap bakso, enak banget. Simpel dan murah, yuk dicobain !
Air secukupnya, untuk merebus
2 buah cabe merah keriting
100 ml air
Kompor
Langkah 1
Rebus wortel hingga setengah matang.
Langkah 2
Masukkan irisan bakso, rebus sebentar saja, matikan kompor, tiriskan wortel dan bakso.
Langkah 3
Tumis irisan bawang putih dan cabe merah keriting hingga harum, masukkan irisan tomat, aduk rata.
Langkah 4
Tambahkan air biarkan mendidih, beri garam, saus tomat, gula pasir dan saus tiram.
Langkah 5
Masukkan wortel dan bakso, aduk rata dan masak hingga menyusut.
Langkah 6
Salin dalam wadah saji, taburi dengan irisan bawang daun.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua