Bakwan Jagung Kress

Resep Bakwan Jagung Kress

Dwi Setiani

Dwi Setiani

5.0

(1 Rating)

Resep Lauk yang simpel, enak dan hemat.

Bahan Utama

2 buah jagung manis

200 gr tepung terigu

2 sdm tepung tapioka

1 sdm tepung beras

1 kuning telur

4 buah daun kucai ( sesuai selera)

300 ml minyak goreng

400 ml air

Bumbu Halus :

4 siung bawang merah

2 siung bawang putih

1 1/2 sdt garam

1 sdt kaldu jamur

1/2 sdt merica

2 butir kemiri

1 sdt gula pasir

Advertisement

Cara Membuat

Serut jagung manis, Bagi menjadi dua bagian, sebagian untuk diuleg Sebagian lagi tidak diuleg.

Langkah 1

Serut jagung manis, Bagi menjadi dua bagian, sebagian untuk diuleg Sebagian lagi tidak diuleg.

Uleg bumbu halus, setelah halus tambahkan sebagian jagung untuk diuleg bersama dengan bumbu.

Langkah 2

Uleg bumbu halus, setelah halus tambahkan sebagian jagung untuk diuleg bersama dengan bumbu.

Siapkan tepung terigu, tapioka, tepung beras dan kuning telur.

Langkah 3

Siapkan tepung terigu, tapioka, tepung beras dan kuning telur.

Aduk tepung dengan menambahkan air.

Langkah 4

Aduk tepung dengan menambahkan air.

Setelah adonan tepung tercampur sempurna, masukkan jagung yang sudah diuleg dengan bumbu dan juga jagung yang tidak diuleg.

Langkah 5

Setelah adonan tepung tercampur sempurna, masukkan jagung yang sudah diuleg dengan bumbu dan juga jagung yang tidak diuleg.

Kemudian tambahkan kuacai yg sudah dipotong, dan aduk sampai tercampur sempurna.

Langkah 6

Kemudian tambahkan kuacai yg sudah dipotong, dan aduk sampai tercampur sempurna.

Panaskan minyak goreng, kemudian goreng adonan sampai berwarna kecoklatan.

Langkah 7

Panaskan minyak goreng, kemudian goreng adonan sampai berwarna kecoklatan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement