Annisaa T.K
5.0
(2 Rating)
Camilan enak dengan bahan baku udang dan jagung.
2 buah jagung manis
100 gr udang
50 gr wortel
3 siung bawang merah
2 siung bawang putih
5 sdm terigu
2 sdm tepung beras
1/2 sdt lada bubuk
1 sdt garam
1 sdt kaldu jamur
1 butir telur
1 batang bawang daun
30 ml air
1 sdt kunyit bubuk
1 sdt bawang putih bubuk
1/2 sdt ketumbar bubuk
1 sdt garam
Langkah 1
Cuci sayuran, kemudian pipil jagung dan parut wortel. Sisihkan.
Langkah 2
Bersihkan udang, kemudian lumuri bumbu marinasi. Diamkan hingga meresap sekitar 15 menit.
Langkah 3
Campurkan sayuran dengar tepung dan bumbu-bumbu.
Langkah 4
Aduk rata adonan, setelah itu tuangkan 1-2 sdm adonan ke minyak panas, tambahkan udang di tengahnya.
Langkah 5
Goreng bakwan hingga matang berwarna keemasan. Siap disajikan.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua