Bakwan Nori

Resep Bakwan Nori

Annisaa T.K

Annisaa T.K

4.0

(2 Rating)

Ini cemilan yang enak, rasanya unik, perpaduan dimsum dan bakwan kampung.

Bahan Utama

125 gr udang segar

50 gr tapioka

20 gr maizena

50 gr wortel

50 gr jagung pipil

1 batang bawang daun

1 siung bawang putih

10 lembar nori kecil

Minyak goreng secukupnya, untuk menggoreng

Advertisement

Cara Membuat

Potong kecil wortel, dan iris bawang daun.

Langkah 1

Potong kecil wortel, dan iris bawang daun.

Masukan udang yang sudah dikupas, bawang putih, dan tepung ke dalam penggilingan, kemudian giling hingga halus.

Langkah 2

Masukan udang yang sudah dikupas, bawang putih, dan tepung ke dalam penggilingan, kemudian giling hingga halus.

Campurkan adonan udang dan sayuran. Aduk rata.

Langkah 3

Campurkan adonan udang dan sayuran. Aduk rata.

Ambil selembar nori panggang kemudian olesi diatasnya dengan adonan bakwan.

Langkah 4

Ambil selembar nori panggang kemudian olesi diatasnya dengan adonan bakwan.

Panaskan minyak, goreng bakwan hingga matang dan kecoklatan. Siap disajikan.

Langkah 5

Panaskan minyak, goreng bakwan hingga matang dan kecoklatan. Siap disajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement