Bakwan Tahu

Resep Bakwan Tahu

Tera Terianti

Tera Terianti

5.0

(1 Rating)

Cemilan yang pas buat pengganjal perut sebelum sarapan pagi...

Bahan Utama

100 gr wortel, parut

100 gr kol/kubis, iris

50 gr tauge

2 batang daun bawang, iris

3 buah tahu putih

200 gr tepung terigu

100 gr tepung beras

3 siung bawang putih

1 sdt ketumbar

1 sdt garam

1 sdt lada

1 sdt penyedap rasa

5 sdm air

Cara Membuat

Haluskan bawang putih dan ketumbar dengan air.

Langkah 1

Haluskan bawang putih dan ketumbar dengan air.

Dalam wadah campurkan wortel, kol, tauge dan daun bawang.

Langkah 2

Dalam wadah campurkan wortel, kol, tauge dan daun bawang.

Tambahkan tepung terigu, tepung beras, garam dan bumbu lainnya, aduk rata. Masukkan tahu aduk rata kembali.

Langkah 3

Tambahkan tepung terigu, tepung beras, garam dan bumbu lainnya, aduk rata. Masukkan tahu aduk rata kembali.

Goreng adonan dalam minyak panas dengan api sedang.

Langkah 4

Goreng adonan dalam minyak panas dengan api sedang.

Goreng hingga kuning kecoklatan, sajikan dengan sambal.

Langkah 5

Goreng hingga kuning kecoklatan, sajikan dengan sambal.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait