Banana Cupcake

Resep Banana Cupcake

Febria Silvi Najua

Febria Silvi Najua

5.0

(1 Rating)

Yang lagi bingung mau bikin olahan pisang yang sudah mateng kuy cobain bikin ini aja😉

Bahan Utama

150gr Pisang yang sangat matang

75gr gula pasir

50gr Mentega Tawar (lelehkan)

10gr Minyak Sayur

1 butir telur (kurang lebih beratnya 50gr)

Bahan kering

120gr Tepung Serbaguna (Tepung Protein Sedang)

1/2 sdt Baking Powder

1/4 sdt Baking Soda

Sejumput garam

Bahan Optional

1/2 sdt Vanila Extract

Choco Chips Secukupnya sesuai selera

Alat & Perlengkapan

Spatula

Garpu

Loyang

Oven

Spatula Kue

Advertisement

Cara Membuat

Lumatkan pisang (menggunakan garpu/whisk).

Langkah 1

Lumatkan pisang (menggunakan garpu/whisk).

Tambahkan gula pasir, lalu aduk hingga pisang dan gula tercampur rata (menggunakan whisk).

Langkah 2

Tambahkan gula pasir, lalu aduk hingga pisang dan gula tercampur rata (menggunakan whisk).

Tambahkan mentega cair dan minyak sayur, lalu aduk hingga adonan tercampur rata (menggunakan whisk).

Langkah 3

Tambahkan mentega cair dan minyak sayur, lalu aduk hingga adonan tercampur rata (menggunakan whisk).

Masukkan telur dan vanila extract, aduk hingga tercampur rata (menggunakan whisk).

Langkah 4

Masukkan telur dan vanila extract, aduk hingga tercampur rata (menggunakan whisk).

Masukkan bahan-bahan kering, lalu aduk hingga tercampur rata (menggunakan spatula).

Langkah 5

Masukkan bahan-bahan kering, lalu aduk hingga tercampur rata (menggunakan spatula).

Lalu tambahkan choco chips, aduk hingga semua adonan tercampur rata (menggunakan spatula).

Langkah 6

Lalu tambahkan choco chips, aduk hingga semua adonan tercampur rata (menggunakan spatula).

Siapkan loyang cupcake, letakkan kertas cupcake di setiap lubang loyang, tuang adonan sebanyak 3/4 dari loyang (kurang lebih 65gr) ke dalam kertas cupcake di loyang.

Langkah 7

Siapkan loyang cupcake, letakkan kertas cupcake di setiap lubang loyang, tuang adonan sebanyak 3/4 dari loyang (kurang lebih 65gr) ke dalam kertas cupcake di loyang.

Panggang di suhu 170⁰ C api atas bawah kurang lebih selama 20 menit (tergantung oven masing-masing).

Langkah 8

Panggang di suhu 170⁰ C api atas bawah kurang lebih selama 20 menit (tergantung oven masing-masing).

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement