Bihun Goreng Daging #JelajahBarat

Resep Bihun Goreng Daging #JelajahBarat

Bu Diyah

Bu Diyah

5.0

(1 Rating)

Lagi kepingin bihun, tapi kali ini mau pakai bihun beras bukan bihun jagung.

Bahan Utama

1 bungkus bihun beras

1 ikat sawi

1 buah wortel

Daging iris secukupnya

1 batang daun prei

Bumbu

4 siung bawang merah

3 siung bawang putih

Merica secukupnya

Gula pasir secukupnya

Garam secukupnya

Merica secukupnya

Minyak wijen secukupnya

Saos tiram secukupnya

Kecap asin secukupnya

Kecap manis secukupnya

Advertisement

Cara Membuat

Bihun direbus sebentar di air panas, tiriskan kemudian dicampur minyak goreng sedikit, kecap asin, dan merica. Campur rata.

Langkah 1

Bihun direbus sebentar di air panas, tiriskan kemudian dicampur minyak goreng sedikit, kecap asin, dan merica. Campur rata.

Bawang merah, bawang putih, dan merica dihaluskan.

Langkah 2

Bawang merah, bawang putih, dan merica dihaluskan.

Sawi dan daun prei diiris iris, wortel dipotong memanjang.

Langkah 3

Sawi dan daun prei diiris iris, wortel dipotong memanjang.

Tumis bumbu halus sampai harum, masukkan daging tumis sebentar, tambahkan air sedikit agar daging lunak.

Langkah 4

Tumis bumbu halus sampai harum, masukkan daging tumis sebentar, tambahkan air sedikit agar daging lunak.

Masukkan sayur yang sudah diiris, tambahkan gula, garam, merica, kecap manis, dan saos tiram.

Langkah 5

Masukkan sayur yang sudah diiris, tambahkan gula, garam, merica, kecap manis, dan saos tiram.

Setelah sayuran masak, masukkan bihun. Tambahkan minyak wijen. Aduk rata, kemudian cek rasa.

Langkah 6

Setelah sayuran masak, masukkan bihun. Tambahkan minyak wijen. Aduk rata, kemudian cek rasa.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement