Biji Salak Tepung Ketan #JagoMasakMinggu8

Resep Biji Salak Tepung Ketan #JagoMasakMinggu8

khoerotul masroh

khoerotul masroh

4.0

(6 Rating)

Sesuai selera sendiri.

Bahan Utama

500 gram ubi ungu kukus

400 gram tepung ketan

Gula merah, secukupnya

200 ml santan instan

Air secukupnya

Daun pandan

Garam secukupnya

Advertisement

Cara Membuat

Bahan biji salak:

Langkah 1

Bahan biji salak:

Siapkan ubi yang sudah di kukus, lalu haluskan

Langkah 2

Siapkan ubi yang sudah di kukus, lalu haluskan

Tambah tepung ketan sedikit, beri air, sambil di uleni sampai kalis, jangan lupa beri garam 2 jumput.

Langkah 3

Tambah tepung ketan sedikit, beri air, sambil di uleni sampai kalis, jangan lupa beri garam 2 jumput.

Setelah kalis bentuk bulat bulat, ukuran sesuai selera.

Langkah 4

Setelah kalis bentuk bulat bulat, ukuran sesuai selera.

Lalukan sampai selesai, sambil kita panaskan air untuk merebus.

Langkah 5

Lalukan sampai selesai, sambil kita panaskan air untuk merebus.

Setelah air mendidih, masukkan adonan yang sudah di bentuk, tunggu hingga mengapung. Lalu angkat dan tiriskan.

Langkah 6

Setelah air mendidih, masukkan adonan yang sudah di bentuk, tunggu hingga mengapung. Lalu angkat dan tiriskan.

Untuk air gula , saya sisir 1 bulatan gula aren dan ditambah dengan gula jawa 1 keping sisir, lalu tambahkan air 300 ml, panaskan tunggu sampai mendidih jangan lupa pakai daun pandan ya, lalu saring.

Langkah 7

Untuk air gula , saya sisir 1 bulatan gula aren dan ditambah dengan gula jawa 1 keping sisir, lalu tambahkan air 300 ml, panaskan tunggu sampai mendidih jangan lupa pakai daun pandan ya, lalu saring.

Untuk santan saya pakai yang 200 ml direbus dengan air 350 ml. Beri daun pandan, didihkan dan angkat.

Langkah 8

Untuk santan saya pakai yang 200 ml direbus dengan air 350 ml. Beri daun pandan, didihkan dan angkat.

Setelah semuanya siap, biji salak siap dihidangkan untuk takjil buka puasa.

Langkah 9

Setelah semuanya siap, biji salak siap dihidangkan untuk takjil buka puasa.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement