khoerotul masroh
4.0
(6 Rating)
Sesuai selera sendiri.
Langkah 1
Bahan biji salak:
Langkah 2
Siapkan ubi yang sudah di kukus, lalu haluskan
Langkah 3
Tambah tepung ketan sedikit, beri air, sambil di uleni sampai kalis, jangan lupa beri garam 2 jumput.
Langkah 4
Setelah kalis bentuk bulat bulat, ukuran sesuai selera.
Langkah 5
Lalukan sampai selesai, sambil kita panaskan air untuk merebus.
Langkah 6
Setelah air mendidih, masukkan adonan yang sudah di bentuk, tunggu hingga mengapung. Lalu angkat dan tiriskan.
Langkah 7
Untuk air gula , saya sisir 1 bulatan gula aren dan ditambah dengan gula jawa 1 keping sisir, lalu tambahkan air 300 ml, panaskan tunggu sampai mendidih jangan lupa pakai daun pandan ya, lalu saring.
Langkah 8
Untuk santan saya pakai yang 200 ml direbus dengan air 350 ml. Beri daun pandan, didihkan dan angkat.
Langkah 9
Setelah semuanya siap, biji salak siap dihidangkan untuk takjil buka puasa.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua