Bika Ambon Mini #JagoMasakMinggu8Periode3

Resep Bika Ambon Mini #JagoMasakMinggu8Periode3

Heny Rosita

Heny Rosita

5.0

(1 Rating)

Kue khas Sumatera Utara.

Bahan Utama

100 gram tepung tapioka

50 gram tepung terigu

2 butir telur

200 ml santan kekentalan sedang

100 gram gula pasir

50 gram margarin

3 tetes pewarna kuning

Bahan biang:

5 gram ragi instan

50 ml air hangat

1 sdt gula pasir

Alat & Perlengkapan

Cetakan Kue

Advertisement

Cara Membuat

Campur semua bahan biang dan biarkan sekitar 10 menit hingga berbuih.

Langkah 1

Campur semua bahan biang dan biarkan sekitar 10 menit hingga berbuih.

Dalam satu wadah masukkan tapioka, terigu, gula pasir, santan, dan bahan biang.

Langkah 2

Dalam satu wadah masukkan tapioka, terigu, gula pasir, santan, dan bahan biang.

Lalu aduk hingga gula larut dan tidak ada tepung yang mengumpal.

Langkah 3

Lalu aduk hingga gula larut dan tidak ada tepung yang mengumpal.

Masukkan telur yang sudah dikocok lepas dan aduk hingga rata. Tutup adonan dan diamkan selama 1 jam.

Langkah 4

Masukkan telur yang sudah dikocok lepas dan aduk hingga rata. Tutup adonan dan diamkan selama 1 jam.

Masukkan pewarna dan margarin yang sudah dilelehkan, aduk hingga tercampur rata.

Langkah 5

Masukkan pewarna dan margarin yang sudah dilelehkan, aduk hingga tercampur rata.

Tuang adonan hingga penuh ke dalam cetakan kue yang sudah dipanaskan terlebih dahulu, panggang dengan api kecil.

Langkah 6

Tuang adonan hingga penuh ke dalam cetakan kue yang sudah dipanaskan terlebih dahulu, panggang dengan api kecil.

Bila bagian atas kue sudah nampak berlubang, tutup cetakan dan masak hingga matang.

Langkah 7

Bila bagian atas kue sudah nampak berlubang, tutup cetakan dan masak hingga matang.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait