Bingka Tapai #JelajahTengah

Resep Bingka Tapai #JelajahTengah

Atik Rusmiyati

Atik Rusmiyati

5.0

(1 Rating)

Bingka merupakan kue khas Kalimantan Selatan. Ada berbagai jenis bingka dan salah satunya bingka tapai atau tape. Untuk bingka tapai sendiri biasanya Lihat Selengkapnya

Bahan Utama

4 butir telur ayam

175 gr tape ketan hitam

75 gr gula pasir

300 ml santan kental rebus

3 sdm tepung terigu

1/2 sdt garam

1/4 sdt vanili bubuk

Alat & Perlengkapan

Garpu

Loyang

Advertisement

Cara Membuat

Hancurkan kasar tape ketan dengan wisk atau dengan garpu.

Langkah 1

Hancurkan kasar tape ketan dengan wisk atau dengan garpu.

Kocok gula, telur, garam, dan vanili bubuk dengan wisker hingga gula larut.

Langkah 2

Kocok gula, telur, garam, dan vanili bubuk dengan wisker hingga gula larut.

Tambahkan tape ketan yang telah dihancurkan, lalu aduk hingga rata.

Langkah 3

Tambahkan tape ketan yang telah dihancurkan, lalu aduk hingga rata.

Tambahkan tepung terigu, aduk hingga rata.

Langkah 4

Tambahkan tepung terigu, aduk hingga rata.

Tambahkan santan kental yang telah direbus, aduk hingga tidak ada yang menggumpal.

Langkah 5

Tambahkan santan kental yang telah direbus, aduk hingga tidak ada yang menggumpal.

Panaskan loyang bingka mini, olesi dengan minyak goreng. Tuang adonan bingka dan masak hingga matang. Tutup loyang agar matang merata. Setelah matang, angkat dan sajikan.

Langkah 6

Panaskan loyang bingka mini, olesi dengan minyak goreng. Tuang adonan bingka dan masak hingga matang. Tutup loyang agar matang merata. Setelah matang, angkat dan sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement