Birthday Cake Ekonomis

Resep Birthday Cake Ekonomis

amalia saras

amalia saras

5.0

(1 Rating)

Dengan bahan dan cara yang super simpel jadilah b'day cake yang enak,bener² ekonomis tapi asli enak banget dan juga lembut.

Bahan Utama

2 btr telur

70 gr gula pasir

1/2 sdt sp/ emulsifier

Bahan Kering : (Ayak)

70 gr tepung protein sedang

1/2 sdt vanila bubuk

Sejumput garam

Bahan Cair :

40 gr margarin, lelehkan

2 sdm susu cair

Pelengkap :

200 gr buttercream vanila

7 keping biscuit rodeo/ oreo

Alat :

Mixer

Pengukus/ kukusan

Loyang bulat uk.16

Advertisement

Cara Membuat

Kocok bahan utama hingga kental berjejak.

Langkah 1

Kocok bahan utama hingga kental berjejak.

kemudian masukkan semua bahan kering sambil diayak kemudian mix perlahan.

Langkah 2

kemudian masukkan semua bahan kering sambil diayak kemudian mix perlahan.

Masukkan bahan cair mix perlahan, kemudian aduk rata dengan spatula.

Langkah 3

Masukkan bahan cair mix perlahan, kemudian aduk rata dengan spatula.

Siapkan loyang uk.16 oles margarin dan alasi dengan baking paper,kemudian kukus selama 25 menit api sedang-kecil.

Langkah 4

Siapkan loyang uk.16 oles margarin dan alasi dengan baking paper,kemudian kukus selama 25 menit api sedang-kecil.

Setelah matang, tambahkan pelengkap lainnya.

Langkah 5

Setelah matang, tambahkan pelengkap lainnya.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement