Bistik Daging Sapi

Resep Bistik Daging Sapi

Riska Wijaya

Riska Wijaya

5.0

(3 Rating)

Bistik daging ala Jawa ini sangat enak, manis, gurih, dan legit. Selamat mencoba!.

Bahan Utama

500 gr daging sapi, potong dadu

1 buah bawang bombay, iris tipis

1 buah tomat, potong

5 sdm kecap manis

½ sdt kaldu bubuk

½ sdt gula pasir

1 ruas jari kayu manis

400 ml air

Garam secukupnya

Minyak goreng secukupnya

Bumbu Halus :

10 siung bawang merah

6 siung bawang putih

¼ buah pala

Pelengkap :

1 buah wortel, potong korek api lalu kukus

1 buah kentang, potong korek api lalu goreng

Alat & Perlengkapan

Piring

Piring Saji

Advertisement

Cara Membuat

Panaskan minyak, kemudian tumis bawang bombay hingga harum.

Langkah 1

Panaskan minyak, kemudian tumis bawang bombay hingga harum.

Lalu masukkan bumbu halus, dan tumis hingga matang.

Langkah 2

Lalu masukkan bumbu halus, dan tumis hingga matang.

Masukkan tomat dan kayu manis, lalu aduk rata.

Langkah 3

Masukkan tomat dan kayu manis, lalu aduk rata.

Lalu masukkan daging sapi, kemudian tumis hingga daging berubah warna.

Langkah 4

Lalu masukkan daging sapi, kemudian tumis hingga daging berubah warna.

Kemudian masukkan kecap manis, kaldu bubuk, gula pasir, garam, dan air.

Langkah 5

Kemudian masukkan kecap manis, kaldu bubuk, gula pasir, garam, dan air.

Aduk rata dan masak dengan api kecil.

Langkah 6

Aduk rata dan masak dengan api kecil.

Lanjutkan memasak hingga bumbu meresap, daging empuk, dan kuah habis. Angkat.

Langkah 7

Lanjutkan memasak hingga bumbu meresap, daging empuk, dan kuah habis. Angkat.

Pindahkan ke piring. Sajikan dengan pelengkapnya.

Langkah 8

Pindahkan ke piring. Sajikan dengan pelengkapnya.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement