Bitterballen Tempe Sosis

Resep Bitterballen Tempe Sosis

Ayu Putri Irianto

Ayu Putri Irianto

5.0

(1 Rating)

Source : tabloid koki edisi lama (dengan sedikit modifikasi)

Bahan Utama

300 gr tempe kukus, lalu haluskan

25 gr margarin

4 buah sosis

1 buah wortel

2 buah bawang putih cincang

2 batang daun bawang, potong-potong

250 ml susu cair

30 gr keju parut

40 gr terigu

½ sdt lada bubuk

Secukupnya gula

Secukupnya garam

Secukupnya kaldu bubuk

Secukupnya tepung panir

Secukupnya minyak untuk menggoreng

Advertisement

Cara Membuat

Iris-iris wortel dan sosis

Langkah 1

Iris-iris wortel dan sosis

Panaskan margarin lalu tumis bawang putih sampai harum

Langkah 2

Panaskan margarin lalu tumis bawang putih sampai harum

Masukkan sosis dan wortel lalu tumis sebentar

Langkah 3

Masukkan sosis dan wortel lalu tumis sebentar

Masukkan campuran susu, terigu, dan keju, aduk rata

Langkah 4

Masukkan campuran susu, terigu, dan keju, aduk rata

Masukkan tempe dan daun bawang, bumbui lada, gula, garam, kaldu bubuk lalu masak sampai matang dan mengental

Langkah 5

Masukkan tempe dan daun bawang, bumbui lada, gula, garam, kaldu bubuk lalu masak sampai matang dan mengental

Masukkan dalam cetakan lalu potong-potong

Langkah 6

Masukkan dalam cetakan lalu potong-potong

Letakkan di atas tepung panir, taburi secara rata dan bentuk bulat pakai tangan

Langkah 7

Letakkan di atas tepung panir, taburi secara rata dan bentuk bulat pakai tangan

Lakukan sampai adonan habis

Langkah 8

Lakukan sampai adonan habis

Goreng sampai matang

Langkah 9

Goreng sampai matang

Lalu tiriskan agar minyaknya turun

Langkah 10

Lalu tiriskan agar minyaknya turun

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement