Black Pizza #KURCEPCEMILANANAK

Resep Black Pizza #KURCEPCEMILANANAK

Retno Adiesty

Retno Adiesty

5.0

(1 Rating)

Dough pizza menggunakan bubuk arang aktif food grade (activated charcoal powder) dan ketika saya menghidangkannya kepada anak-anak, saya sudah tebak dLihat Selengkapnya

Bahan Utama

250 gr tepung terigu

1 sdt ragi instan

25 gr gula pasir

5 gr bubuk arang aktif

2 sdm minyak goreng

140 ml air hangat

Garam secukupnya

1 sdm margarin

Topping Pizza :

2 siung bawang putih

1/2 siung bawang bombay

3 buah sosis

5 buah jamur kancing

1/2 sdt oregano

1/4 sdt parsley bubuk

1/4 sdt lada hitam bubuk

Garam secukupnya

5 sdm saus tomat

50 ml air

1 sdm margarin

Bahan Lainnya :

Wijen putih secukupnya

Keju parut secukupnya

Advertisement

Cara Membuat

Campur tepung terigu, gula pasir, ragi instan dan bubuk arang, aduk rata.

Langkah 1

Campur tepung terigu, gula pasir, ragi instan dan bubuk arang, aduk rata.

Tambahkan minyak goreng dan air, aduk hingga rata, masukkan garam dan margarin, uleni hingga adonan tidak lengket di tangan, tutup adonan, istirahatkan adonan selama 45 menit hingga mengembang.

Langkah 2

Tambahkan minyak goreng dan air, aduk hingga rata, masukkan garam dan margarin, uleni hingga adonan tidak lengket di tangan, tutup adonan, istirahatkan adonan selama 45 menit hingga mengembang.

Lelehkan margarin, tumis bawang putih dan bawang bombay hingga harum, masukkan sosis, jamur kancing, parsley, oregano, lada hitam bubuk, garam, saus tomat dan air, aduk rata.

Langkah 3

Lelehkan margarin, tumis bawang putih dan bawang bombay hingga harum, masukkan sosis, jamur kancing, parsley, oregano, lada hitam bubuk, garam, saus tomat dan air, aduk rata.

Masak hingga matang dan mengental, lalu angkat.

Langkah 4

Masak hingga matang dan mengental, lalu angkat.

Kempiskan adonan yang sudah mengembang, bagi adonan menjadi 2 bulatan, lalu masing-masing bulatan dipipihkan bentuk bulat, tusuk bagian tengahnya dengan garpu, lalu tata toping secukupnya.

Langkah 5

Kempiskan adonan yang sudah mengembang, bagi adonan menjadi 2 bulatan, lalu masing-masing bulatan dipipihkan bentuk bulat, tusuk bagian tengahnya dengan garpu, lalu tata toping secukupnya.

Oles bagian dough pizza dengan sedikit air, lalu taburi wijen secukupnya, lalu taburi pizza dengan keju parut.

Langkah 6

Oles bagian dough pizza dengan sedikit air, lalu taburi wijen secukupnya, lalu taburi pizza dengan keju parut.

Panggang pizza hingga matang sekitar 25 menit, gunakan api atas dan api bawah dengan suhu 180°C, angkat lalu sajikan selagi hangat.

Langkah 7

Panggang pizza hingga matang sekitar 25 menit, gunakan api atas dan api bawah dengan suhu 180°C, angkat lalu sajikan selagi hangat.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement