Bolen Pisang Lilit

Resep Bolen Pisang Lilit

Aisah

Aisah

5.0

(1 Rating)

hawanya syahdu pengen ngemil yang renyah,gurih dan manis. kepikiran deh bikin bolen pisang,kebetulan masih ada stock homemade kulit pastry. yuk ah ga Lihat Selengkapnya

Bahan Utama

1 lembar kulit pastry homemade

4 buah pisang raja

2 sdm gula pasir

50 ml air

1 sdm salted butter

50 grm keju parut

dark cooking chocolate, secukupnya

1 butir kuning telur

toping :

keju parut secukupnya

messes secukupnya

Alat & Perlengkapan

Loyang

Oven

Advertisement

Cara Membuat

masak gula dan air hingga mendidih dan gula larut.

Langkah 1

masak gula dan air hingga mendidih dan gula larut.

masukan pisang dan masak hingga mengental

Langkah 2

masukan pisang dan masak hingga mengental

masukan salted butter dan balik kedua sisi pisang,matikan api dan dinginkan.

Langkah 3

masukan salted butter dan balik kedua sisi pisang,matikan api dan dinginkan.

pipihkan kulit pastry,beri taburan tepung terigu lalu gilas dan potong memanjang.

Langkah 4

pipihkan kulit pastry,beri taburan tepung terigu lalu gilas dan potong memanjang.

setelah pisang dingin,belah tengahnya jangan sampai putus lalu bagi 2

Langkah 5

setelah pisang dingin,belah tengahnya jangan sampai putus lalu bagi 2

isi potongan pisang dengan keju parut,lalu lilitkan kulit pastry kedalam pisang

Langkah 6

isi potongan pisang dengan keju parut,lalu lilitkan kulit pastry kedalam pisang

untuk yang isi coklat juga sama,ambil pisang dan potongan dark chocolate lalu lilitkan kulit pastry kedalam pisang.

Langkah 7

untuk yang isi coklat juga sama,ambil pisang dan potongan dark chocolate lalu lilitkan kulit pastry kedalam pisang.

tata bolenbdi loyang yang sudah di oles sedikit margarin

Langkah 8

tata bolenbdi loyang yang sudah di oles sedikit margarin

oleskan kuning telur dan beri toping keju parut dan messes

Langkah 9

oleskan kuning telur dan beri toping keju parut dan messes

panaskan oven,lalu panggang bolen selama 15 menit dengan api atas bawah 200°celcius ,lalu panggang 10 menit dengan api bawah dan panggang lagi 10 menit dengan api atas. atau sesuaikan oven masing-masing. selamat mencoba

Langkah 10

panaskan oven,lalu panggang bolen selama 15 menit dengan api atas bawah 200°celcius ,lalu panggang 10 menit dengan api bawah dan panggang lagi 10 menit dengan api atas. atau sesuaikan oven masing-masing. selamat mencoba

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement