Bolu Air Rasa Kopi

Resep Bolu Air Rasa Kopi

Alvina Sartikawati

Alvina Sartikawati

5.0

(1 Rating)

Air bisa diganti dengan susu cair yaa.

Bahan Utama

200 gram tepung terigu protein sedang

200 gram gula pasir

20 gram tepung maizena

2 sachet kopi instan tanpa ampas

1/2 sdt garam

1 butir telur

1 sdt sp/ emulsifier

200 ml air

Meses secukupnya

Alat & Perlengkapan

Loyang

Oven

Cara Membuat

Panaskan oven, oles loyang dengan margarin dan ditaburi tepung terigu, sisihkan. Campur tepung terigu, tepung maizena, gula, garam dan kopi bubuk, aduk hingga rata.

Langkah 1

Panaskan oven, oles loyang dengan margarin dan ditaburi tepung terigu, sisihkan. Campur tepung terigu, tepung maizena, gula, garam dan kopi bubuk, aduk hingga rata.

Masukkan telur, SP, dan air.

Langkah 2

Masukkan telur, SP, dan air.

Mixer hingga kental berjejak.

Langkah 3

Mixer hingga kental berjejak.

Tuang ke dalam loyang dan taburi meses diatasnya.

Langkah 4

Tuang ke dalam loyang dan taburi meses diatasnya.

Panggang hingga matang sekitar 45 menit, tergantung oven masing-masing.

Langkah 5

Panggang hingga matang sekitar 45 menit, tergantung oven masing-masing.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait