Vina Fitriana
5.0
(1 Rating)
Moist , enak , dan yang pasti bikin nagih,🤤
4 butir telur
65 gr gula pasir
65 gr tepung terigu
75 gr margarin
1 sdt pasta pandan
1 sdm susu bubuk
1/4 sdt vanila susu
Advertisement
Langkah 1
Ayak terlebih dahulu tepung terigu, susu, dan vanila susu
Langkah 2
Cairkan margarin dengan cara double boiler
Langkah 3
Masukan telur, gula dan sp ke dalam wadah
Langkah 4
Mixer dengan kecepatan tinggi sampai kental berjejak
Langkah 5
Masukan terigu , mixer dengan kecepatan rendah, sebentar saja
Langkah 6
Masukan margarin cair dan pasta pandan. Aduk balik jangan sampai ada margarin yang mengendap
Langkah 7
Masukan adonan ke loyang 22*22*4, oven di suhu 180 derajat api atas bawah selama 20-25 menit
Langkah 8
Keluarkan dr loyang, beri olesan selai strawberry..
Langkah 9
Gulung lalu potong- potong dan sajikan
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua
Advertisement