Advertisement
Biasanya bikin bolu kukus ini menggunakan santan, tapi kali menggunakan air kelapa, udah pasti enak dong.
Advertisement
Step 1
Siapkan wadah, masukkan gula pasir, telur, sp dan vanilli bubuk.
Step 2
Lalu mixer hingga putih mengembang.
Step 3
Lalu masukkan tepung terigu bergantian dengan air kelapa.
Step 4
Mixer dengan kecepatan rendah hingga bahan tercampur rata.
Step 5
Lalu bagi adonan menjadi 3 wadah, yang 1 wadah dibiarkan tetap berwarna putih, 1 wadah diberi pasta pandan dan wadah 1 diberi pasta strawberry.
Step 6
Lalu siapkan cetakan, oles cetakan dengan minyak goreng. Lalu isi adonan bergantian setiap warnanya, lalu tata di dalam kukusan yang sudah panas mendidih.
Step 7
Lalu kukus adonan selama 15 menit, hingga matang.
Step 8
Angkat lalu, lepaskan kue dari cetakan, lalu sajikan.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua
Advertisement