Bolu Kukus Pisang Tanpa Mixer

Resep Bolu Kukus Pisang Tanpa Mixer

Anugrah Lestari

Anugrah Lestari

4.0

(1 Rating)

Bolkus pisang tanpa mixer.

Bahan Utama

180 gR pisang raja yang sudah dikupas

2 butir telur ayam

8 sdm gula pasir

11 sdm tepung protein sedang

2 sdm susu bubuk vanila

1 sdt baking soda

Sejumput garam

10 sdm minyak sayur

Alat & Perlengkapan

Garpu

Kukusan

Advertisement

Cara Membuat

Haluskan pisang dengan garpu.

Langkah 1

Haluskan pisang dengan garpu.

Kocok telur dan gula pasir sampai larut dengan whisk.

Langkah 2

Kocok telur dan gula pasir sampai larut dengan whisk.

Masukkan tepung, susu bubuk, baking soda, dan garam. Kocok lagi sampai semua bahan tercampur rata.

Langkah 3

Masukkan tepung, susu bubuk, baking soda, dan garam. Kocok lagi sampai semua bahan tercampur rata.

Masukkan minyak sayur. Aduk sampai tercampur rata dengan adonan.

Langkah 4

Masukkan minyak sayur. Aduk sampai tercampur rata dengan adonan.

Panaskan kukusan. Alasi tutup kukusan dengan kain bersih.

Langkah 5

Panaskan kukusan. Alasi tutup kukusan dengan kain bersih.

Olesi cetakan dengan margarin. Kemudian taburi dengan sedikit tepung.

Langkah 6

Olesi cetakan dengan margarin. Kemudian taburi dengan sedikit tepung.

Tuang adonan ke dalam cetakan. Apabila kukusan sudah beruap banyak, selanjutnya masukkan cetakan ke dalam kukusan.

Langkah 7

Tuang adonan ke dalam cetakan. Apabila kukusan sudah beruap banyak, selanjutnya masukkan cetakan ke dalam kukusan.

Kukus dengan api kecil selama 45 menit.

Langkah 8

Kukus dengan api kecil selama 45 menit.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Shanti Dewi

Shanti Dewi

Bolu Kukus Pisang Tanpa Mixer

Pembuatan Resep

Simpel

Penilaian Resep

Enak

Siang mbak Anu, kirim bolu pisangnya ya, menul² 😍. Kalau di tem...Lihat selengkapnya

Sumber Resep

Bolu Kukus Pisang Tanpa Mixer

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement