Bolu Pisang Satu Telur

Resep Bolu Pisang Satu Telur

Mama Queen

Mama Queen

5.0

(2 Rating)

Nggak amis karena pakai satu telur.

Bahan Utama

250 gram pisang, haluskan

1 butir telur

60 ml air

100 ml minyak sayur

150 gram gula pasir

200 gram tepung terigu

1 sdt baking powder

1/2 sdt soda kue

Sejumput garam

Topping :

1 buah pisang, iris tipis

Alat & Perlengkapan

Loyang

Oven

Advertisement

Cara Membuat

Kocok telur menggunakan whisk hingga berbusa.

Langkah 1

Kocok telur menggunakan whisk hingga berbusa.

Masukan air, pisang halus dan minyak. Aduk sampai tercampur rata.

Langkah 2

Masukan air, pisang halus dan minyak. Aduk sampai tercampur rata.

Terakhir masukkan gula pasir, tepung terigu, garam, baking powder dan soda kue. Aduk hingga tercampur rata.

Langkah 3

Terakhir masukkan gula pasir, tepung terigu, garam, baking powder dan soda kue. Aduk hingga tercampur rata.

Tuang pada loyang tulban diameter 18. Beri topping sesuai selera. Panggang selama 60 menit sampai matang. Lakukan tes tusuk.

Langkah 4

Tuang pada loyang tulban diameter 18. Beri topping sesuai selera. Panggang selama 60 menit sampai matang. Lakukan tes tusuk.

Setelah matang, keluarkan dari oven lalu keluarkan dari loyang. Sajikan.

Langkah 5

Setelah matang, keluarkan dari oven lalu keluarkan dari loyang. Sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement