Bolu Pisang Irit

Resep Bolu Pisang Irit

Alvina Sartikawati

Alvina Sartikawati

4.0

(2 Rating)

Lembut dan irit.

Bahan Utama

Bahan Kering :

200 gram tepung terigu

100 gram gula pasir

1 sdt baking powder

1 sdt baking soda

Sejumput garam dan vanili bubuk

Bahan Cair :

300 gram pisang matang

1 sachet susu kental manis

100 ml minyak sayur

60 ml air

1 butir telur, kocok lepas

Alat & Perlengkapan

Garpu

Loyang

Advertisement

Cara Membuat

Campur dan ayak semua bahan kering sampai tercampur rata.

Langkah 1

Campur dan ayak semua bahan kering sampai tercampur rata.

Lumatkan pisang dengan menggunakan garpu sampai hancur, campur semua bahan cair, aduk hingga rata.

Langkah 2

Lumatkan pisang dengan menggunakan garpu sampai hancur, campur semua bahan cair, aduk hingga rata.

Tuang bahan kering ke bahan cair, aduk pakai whisk sampai tercampur rata, jangan diaduk terlalu lama nanti bantet.

Langkah 3

Tuang bahan kering ke bahan cair, aduk pakai whisk sampai tercampur rata, jangan diaduk terlalu lama nanti bantet.

Tuang ke loyang yang sudah diolesi mentega dan ditaburi tepung terigu.

Langkah 4

Tuang ke loyang yang sudah diolesi mentega dan ditaburi tepung terigu.

Panggang kue selama 45 menit atau sampai matang, keluarkan dari loyang dan potong-potong, sajikan.

Langkah 5

Panggang kue selama 45 menit atau sampai matang, keluarkan dari loyang dan potong-potong, sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement