Bolu Pisang Kopi Tanpa Mixer

Resep Bolu Pisang Kopi Tanpa Mixer

Ummu LaZha

Ummu LaZha

5.0

(1 Rating)

Bikinnya gampang, hasilnya enak bangeeet..

Bahan Utama

125 gr pisang matang

1 butir telur

60 ml minyak goreng

70 ml susu cair

Bahan kering

125 gr tepung terigu

70 gr gula halus

1 sachet kopi (saya pakai Top Coffee Barista)

garam secukupnya

1 sdt baking powder

½ sdt baking soda

1 sachet vanili bubuk

Topping

Pisang yang dipotong memanjang

Chocochip

Kismis

Alat & Perlengkapan

Garpu

Loyang

Oven

Advertisement

Cara Membuat

Siapkan wadah, ayak tepung terigu, tambahkan sisa bahan kering yaitu gula halus, garam, baking soda, baking powder, garam, dan vanili. Aduk hingga tercampur rata

Langkah 1

Siapkan wadah, ayak tepung terigu, tambahkan sisa bahan kering yaitu gula halus, garam, baking soda, baking powder, garam, dan vanili. Aduk hingga tercampur rata

Hancurkan pisang menggunakan garpu atau whisk

Langkah 2

Hancurkan pisang menggunakan garpu atau whisk

Masukkan sisa bahan utama yaitu telur, minyak dan susu, aduk menggunakan whisk hingga semua bahan tercampur rata.

Langkah 3

Masukkan sisa bahan utama yaitu telur, minyak dan susu, aduk menggunakan whisk hingga semua bahan tercampur rata.

Tuang bahan basah ke bahan kering, lalu aduk hingga tercampur rata

Langkah 4

Tuang bahan basah ke bahan kering, lalu aduk hingga tercampur rata

Tambahkan kismis, aduk rata

Langkah 5

Tambahkan kismis, aduk rata

Siapkan loyang, olesi dengan margarin lalu letakkan baking paper, atur agar baking paper menempel di dinding loyang. Tuang adonan ke dalam loyang

Langkah 6

Siapkan loyang, olesi dengan margarin lalu letakkan baking paper, atur agar baking paper menempel di dinding loyang. Tuang adonan ke dalam loyang

Lalu beri topping. Panggang adonan di dalam oven yang sudah dipanaskan sebelumnya, panggang selama kurang lebih 30-35 menit.

Langkah 7

Lalu beri topping. Panggang adonan di dalam oven yang sudah dipanaskan sebelumnya, panggang selama kurang lebih 30-35 menit.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement