Advertisement
Biasanya bikin botok tahu dan tempe tapi kali ini ada tambahan udang.. enak banget jadi lebih gurih....Recook dr mbk @Lingz 🙏🙏
Tusuk gigi secukupnya
Bumbu Halus :
Advertisement
Step 1
Siapkan bahan bahannya.
Step 2
Tahu dan tempe dipotong kotak kotak dan siapkan bumbu yang sudah dihaluskan.
Step 3
Tahu, tempe, udang, kelapa parut dan bumbu dicampur jadi satu, tambahkan garam, gula dan kaldu bubuk aduk sampai rata, koreksi rasa.
Step 4
Siapkan daun pisang lalu ambil 1 sampai 2 sdm adonan bungkus dan disemat dengan tusuk gigi.
Step 5
Kukus botok kurang lebih 20 menit atau sampai matang, angkat dan tiriskan lalu sajikan.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua
Advertisement