Bread Pastel Bolognese

Bread Pastel Bolognese

Nirastorytummy

Nirastorytummy

5.0

(1 Rating)

Cemilan simple, bisa di goreng atau di panggang.

Bahan Utama

4 lembar Roti tawar

4 sdm Saus bolognese

20 gram Mozarela

2 sdm Margarin

Cara Memasak

Pipihkan roti tawar dengan rolling pin.

Step 1

Pipihkan roti tawar dengan rolling pin.

Beri saus bolognese dan potongan mozarela.

Step 2

Beri saus bolognese dan potongan mozarela.

Cetak di cetakan pastel, buang bagian pinggirnya.

Step 3

Cetak di cetakan pastel, buang bagian pinggirnya.

Olesi merata dengan margarin, kemudian panggang.

Step 4

Olesi merata dengan margarin, kemudian panggang.

Sajikan.

Step 5

Sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Advertisement

Advertisement

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Advertisement

Resep Masakan Lainnya

Artikel Terkait

Lihat Semua

Advertisement

Resep Kategori Terkait

Laila Fitria

Laila Fitria

Avocado Milk Coffee

Avocado Milk Coffee

(5.0)

6 langkah

5

Advertisement