Brokoli Tumis Cabe

Resep Brokoli Tumis Cabe

Mama Haidar

Mama Haidar

5.0

(1 Rating)

Ini resep mudah dan simpel tapi ternyata enak. Sumber resep dari Dapur Kobe.

Bahan Utama

150 gr brokoli

140 ml air

1 sachet tepung bumbu serbaguna

1/2 siung bawang bombai

10 sdm minyak goreng

5 buah cabe hijau

5 buah cabe merah

1 sdm Boncabe rasa ayam bawang (selera)

Advertisement

Cara Membuat

Rebus brokoli dengan air mendidih selama 1 menit. Angkat dan tiriskan kemudian siram dengan air dingin dan tiriskan kembali.

Langkah 1

Rebus brokoli dengan air mendidih selama 1 menit. Angkat dan tiriskan kemudian siram dengan air dingin dan tiriskan kembali.

Masukkan tepung bumbu dan air. Aduk hingga rata. Tambahkan brokoli.

Langkah 2

Masukkan tepung bumbu dan air. Aduk hingga rata. Tambahkan brokoli.

Goreng brokoli kedalam 5 sdm minyak sambil dibalik. Setelah tepung mengering, tiriskan.

Langkah 3

Goreng brokoli kedalam 5 sdm minyak sambil dibalik. Setelah tepung mengering, tiriskan.

Tumis bawang bombay dan cabe hingga harum. Tambahkan Boncabe.

Langkah 4

Tumis bawang bombay dan cabe hingga harum. Tambahkan Boncabe.

Masukkan brokoli kemudian aduk-aduk kembali dan matikan api. Brokoli siap disajikan.

Langkah 5

Masukkan brokoli kemudian aduk-aduk kembali dan matikan api. Brokoli siap disajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement