Brosbos Pisang khas Palembang

Resep Brosbos Pisang khas Palembang

Inda

Inda

5.0

(1 Rating)

Olahan pisang yang simpel enak dan sehat. Apalagi kalo punya banyak pisang yang matang dan bingung mau diolah apa. Semua pasti suka ini.

Bahan Utama

25 buah pisang gadis atau muli

½ kg tepung terigu

100 gr gula

½ buah kelapa, parut

Daun pisang secukupnya, layukan

Advertisement

Cara Membuat

Haluskan pisang.

Langkah 1

Haluskan pisang.

Masukkan gula, aduk rata kemudian masukkan kelapa.

Langkah 2

Masukkan gula, aduk rata kemudian masukkan kelapa.

Tambahkan terigu, aduk rata, cek rasa sesuaikan tingkat kemanisan.

Langkah 3

Tambahkan terigu, aduk rata, cek rasa sesuaikan tingkat kemanisan.

Bungkus dengan daun pisang.

Langkah 4

Bungkus dengan daun pisang.

Kukus selama 25 menit, hingga matang.

Langkah 5

Kukus selama 25 menit, hingga matang.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement